Bhabin Desa Mekarjaya Sampaikan Hal Penting Pada Tukang Ojek Pangkalan

oleh

Anggota Kepolisian, sesuai dengan tugas pokoknya yakni sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan masyarakat yang dituntut selalu hadir ditengah-tengah mereka dengan cepat dan akurat.

“Kami himbau pada para pengemudi ojek  tentang etika berlalu-lintas dan budaya tertib berlalu lintas, Selain itu juga, kami juga tetap menyarankan agar pengemudi dan penumpang ojek wajib menggunakan helm ganda demi keselamatan pada saat mengemudikan kendaraannya di jalan.

“Kapolsek Leuwisari IPTU Dudung Supriatna, S.H, mengatakan, peran Bhabinkamtibmas khususnya di wilayah hukum Polsek Leuwisari diterjunkan di wilayah untuk memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat di daerah binaannya,

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *