KOTA TASIKMALAYA – Sosialisasi program perlindungan ketenaga kerjaan yang di gelar Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS Kesehatan) di bidang sektor jasa kontruksi. Di gelar di Hotel Horison, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat (Jabar). Senin, 05/02/2018.
Dalam acara itu, tampak di hadiri Wali Kota Tasikmalaya, Drs. H. Budi Budiman di dampingi Asistan Daerah (Asda 2) Kota Tasikmalaya, Drs. H. Didin Saepudin, bersama Sekretaris Daerah (Sekda), Drs. H. Ivan Diksan, dan juga Pimpinan Keuangan dari BPJS, Drs. H. Apriadi.
Drs. H. Apriadi, mengatakan, ketenga kerjaan baik dari segi pengusaha swasta dan non swasta yang ada di wilayah Kota / Kabupaten Tasikmalaya yang terdaptar di BPJS, semuanya akan mendapatkan santunan kematian sebesar Rp 20 Juta.
“Semua tenaga kerja yang terdaftar di BPJS Kesehatan, akan mendapatkan santunan kematian masing-masing Rp 20 Juta,” kata H. Apriadi, saat di tanyai Kontenindonesia.com di lokasi acara tersebut.
Penulis : Ariyanto Prasetyo
Editor : Deni